Workspaces atau jendela kerja pada Linux Ubuntu pengelompokan jendela atau windows pada desktop anda. Virtual desktop ini meningkatkan ukuran area kerja atau Workspaces anda. Workspaces dimaksudkan untuk mengurangi ketidakteraturan dan membuat desktop lebih mudah untuk dinavigasi. Tutorial sederhana ini menunjukkan bagaimana untuk mengubah jumlah workspaces pada Unity Linux Ubuntu.
Berikut ini Cara Mengubah Jumlah Workspaces di Linux Ubuntu 12.04 :
1. Install unity tweaking tool MyUnity dari Ubuntu Software Center.
2. Jalankan MyUnity dan arahkan ke tab desktop, di bagian bawah anda akan menemukan kontrol scroll-bar vertikal dan horizontal nomor workspaces.